Membuat Website #3 Cara Install WordPress di Hosting

Cara membuat website dengan wordpress bukanlah hal yang sulit. Seperti pada panduan ini, pembahasan akan menggunakan hosting cpanel, sehingga install dapat dilakukan melalui softaculous. Hanya tinggal klik-klik saja Anda sudah memiliki website berbasis CMS wordpress. Dengan kemudahan penggunaan, membuat wordpress sangat banyak digunakan oleh berbagai macam website. Meskipun tergolong mudah, namun banyak pemula yang masih

Read More

Cara Migrasi WordPress Antar Cpanel Menggunakan Softaculous

Migrasi website mungkin perlu dilakukan bila layanan hosting yang Anda gunakan sudah sesuai dengan kebutuhan website Anda. Sehingga sebelum benar-benar memilih sebuah hosting, Anda harus melakukan riset terlebih dahulu. Pada dasarnya indikator web hosting terbaik itu sanga mudah dicek. Bila masih belum mengetahui indikator hosting terbaik, Anda bisa membaca kembali artikel yang telah saya buat

Read More

Membuat Website #2 Cara Memilih Hosting dan Domain

Dalam membuat website khususnya berbasis CMS WordPress, Anda membutuhkan yang namanya hosting. Memilih hosting yang baik adalah kewajiban yang harus Anda lakukan, agar website tetap berkerja dengan baik. Tidak terjadi down berkepanjangan, server lambat atau hal lain yang tidak diinginkan. Sebagian dari Anda mungkin sudah pernah mendengar atau mengetahui hosting dan domain. Untuk mengingat lagi

Read More

Membuat Website #1 Belajar Cara Membuat Website Menggunakan WordPress

Apakah Anda ingin memiliki website professional sendiri dengan biaya yang terjangkau ? Maka jawabannya adalah dengan menggunakan wordpress, Anda dapat membuat website dengan biaya terjangkau namun fitur-fitur yang disediakan sangat banyak. Tidak hanya professional, bagi Anda yang ingin belajar cara membuat website secara cepat dan mudah, maka WordPress juga platform terbaik. Hampir semua pemilik website

Read More